Pengelolaan Inventarisasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Komputer di Sekolah Dasar

Authors

  • Wenny Kurniawati Universitas Negeri Malang
  • Yuniawatika Yuniawatika Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.17977/um050v6i12023p43-49

Keywords:

Inventarisasi, perpustakaan, sekolah, berbasis komputer

Abstract

Dilatarbelakangi oleh ekspekstasi dalam Standar Nasional Perpustakaan tidak sesuai dengan realita perpustakaan SD di SDN Karanganyar 2, Kecamatan Poncokusumo, Kabupaten Malang. Untuk dapat mencapai atau menanggulangi permasalahan dan memaksimalkan perpustakaan SDN Karanganyar 2, maka tergagaslah program Inventarisasi Perpustakaan Sekolah berbasis Komputer. Program ini bertujuan untuk memaksimalkan pengelolaan perpustakaan, mempermudah pustakawan atau seluruh pihak untuk berkontribusi dalam pengelolaan perpustakaan, efisiensi pengelolaan, serta menghindari kemungkinan adanya kehilangan data atau kerusakan data pada perpustakaan. Metode yang digunakan adalah implementasi langsung. Melalui kegiatan pengabdian ini telah dilakukan inventarisasi perpustakaan sekolah berbasis komputer, termasuk penataan ulang ruangan dengan mendekorasi perpustakaan, dan pemasangan papan nama untuk memudahkan pencarian letak dan posisi buku. Hasil dari kegiatan pengabdian ini pengelolaan perpustakaan berjalan lebih baik, meningkatnya motivasi pengunjung perpustakaan terutama anggota perpustakaan SDN Karanganyar 2, dan koleksi sudah tersusun dengan teratur dan rapi.

References

Ajar, B. (2007). Manajemen perpustakaan sekolah.

Erviantono, T. (2011). Inventarisasi Dan Katalogisasi Koleksi Pustaka/Buku Bacaan Perpustakaan Kelurahan Serangan, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar. Buletin Udayana Mengabdi, 11(1).

Ihsan, M., Setiawan, D., & Safelia, N. (2016). Ibm Pada Sekolah Dasar Di Kota Jambi Dalam Rangka Pen Gembangan E-Library. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 31(2).

Intensani, R. (2016). Hubungan Program Duta Perpustakaan Dengan Pemanfaatan Koleksi Perpustakaan SMPN 15 Bandung (PhD Thesis). Universitas Pendidikan Indonesia.

Jubile Enterprise. 2017. Membuat Aplikasi Perpustakaan dengan MS Access. Jakarta: Elex Media Komputindo

Lance, K. C., Rodney, M. J., & Hamilton-Pennell, C. (2000). How School Librarians Help Kids Achieve Standards: The Second Colorado Study.

Mishra, R.N dan C. Mishra. 2010. Relevance of information literacy in digital environment. Journal of Emerging Trends in Computing and Information Sciences, 1, 48-54, Diakses dari http://www.cisjournal.org

Nabila, N, H, H., Sholihah, B. (2021). Optimalisasi Pengelolaan Koleksi Perpustakaan di SMP Negeri 1 Bawen. Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 7(2), 1-25

Prastowo, Andi. (2012). Manajemen Perpustakaan Sekolah Profesional. Yogyakarta: Diva Press.

Rahmah, E., Emidar, Zulfikarni. (2018). Pengembangan Perpustakaan Sekolah Berbasis Teknologi Informasi Di SMA Negeri 2 dan SMA Negeri 3 Padang. Dinamisia, 2(1), pp 6-13.

Restanti, A. S., Astuti, E. Y., Munjiati, M., Nurwijayanti, U., & Widianingtias, S. (2017). Pengelolaan Perpustakaan Di Sekolah Dasar Negeri 02 Karangwangkal Purwokerto. Prosiding, 7(1).

Safaruddin, M., Golung, A. M., & Harindah, S. (2016). Kajian pentingnya penataan koleksi untuk temu kembali informasi di perpustakaan SMK Negeri 1 Manado. Acta Diurna Komunikasi, 5(3).

Silvana, T., Rohman, A. S., & Rosfiantika, E. (t.t.). Manajemen Perpustakaan Sekolah Berbasis Sistem Informasi Guna Meningkatkan Kemandirian Dan Optimalisasi Tata Kelola Perpustakaan Sekolah Dasar Se-Kecamatan Jatinangor. Edulib, 4(2).

Supriyanto. (2008). Teknologi Informasi Perpustakaan. Yogyakarta: Kanisius.

Susanti, D. A. (2018). Perpustakaan, Garda Budaya Literasi Indonesia. Edulib, 8(2), 180-193.

Downloads

Published

30-04-2023

How to Cite

Kurniawati, W., & Yuniawatika, Y. (2023). Pengelolaan Inventarisasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Komputer di Sekolah Dasar. Abdimas Pedagogi: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(1), 43–49. https://doi.org/10.17977/um050v6i12023p43-49

Issue

Section

Articles