Analisis Pembelajaran Berdiferensiasi Proses Kemampuan Literasi Sainstek Mahasiswa Pada Kegiatan Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka

Authors

  • Fine Reffiane Universitas PGRI Semarang
  • Winarto Winarto Universitas Negeri Yogyakarta
  • Santiani Santiani Institut Agama Islam Negeri Palangka Raya

Keywords:

Saintek, Process Differentiation, Diferensiasi Proses

Abstract

Research focuses on student learning activities. In the current technological era, students' scientific and technological literacy skills are needed. Implementation of activities is given in different ways to students to improve the quality of learning in class. The differentiation process carried out includes the processes of observing, doing, and reflecting. The research method uses qualitative analysis methods. The research subjects are education students, especially elementary school teacher education study programs. The research was conducted for 1 semester. Research success includes four indicators, namely: material modification, use of technology, assignments and projects, and continuous feedback. The results obtained were (1) material modification (85 percent in the outstanding category), (2) use of technology (92 percent in the outstanding category), (3) assignments and projects (89 percent in the outstanding category), and continuous feedback (83 percent good category). The results reach the perfect categories as a determinant of research success.

Penelitian memfokuskan kegiatan belajar mahasiswa. Kemampuan literasi Saintek mahasiswa diperlukan pada era teknologi saat ini. Proses pembelajaran dilakukan berbeda sehingga mendapatkan hasil pembelajaran yang berbeda. Pelaksanaan kegiatan diberikan dengan cara berbeda ke mahasiswa dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas. Diferensiasi proses yang dilakukan meliputi proses mengamati, melakukan dan merefleksi. Metode penelitian menggunakan metode analisis kualitatif. Subjek penelitian adalah mahasiswa kependidikan khususnya mahasiswa program studi pendidikan guru sekolah dasar Penelitian dilakukan selama 1 semester. Keberhasilan penelitian meliputi empat indikator, yaitu: modifikasi materi, penggunaan teknologi, penugasan dan proyek, dan umpan balik yang berkelanjutan. Hasil yang diperoleh adalah (1) modifikasi materi (85 persen kategori baik sekali ), (2) penggunaan teknologi (92 persen kategori baik sekali), (3) penugasan dan proyek (89 persen kategori baik sekali) dan umpan balik yang berkelanjutan (83 persen kategori baik). Hasil mencapai kategori baik dan sangat baik sebagai penentu keberhasilan penelitian.

References

Agustina, Y. (2020). Peningkatan Keterampilan Menyimak Melalui Film Animasi Bagi Peserta Didik Kelas III Sekolah Dasar. Sekolah Dasar: Kajian Teori Dan Praktik Pendidikan, 29(2), 170–181. https://doi.org/10.17977/um009v29i22020p170

Arsanti, P. (2022). Pembelajaran Diferensiasi dalam Kurikulum Merdeka. Jurnal Pendidikan Sultan Agung, 1(November), 2020–2023. http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/sendiksa/article/view/27283

Atikah, I., Fauzi, M. A. R., & Firmansyah, R. (2023). Penerapan Strategi Diferensiasi Konten dan Proses Pada Gaya Belajar Berbasis Model Problem Based Learning. Pubmedia Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Indonesia, 1(2), 11. https://doi.org/10.47134/ptk.v1i2.57

Aulia, S., Rachmadhani, D., & Kamalia, U. (2023). Analisis Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi terhadap Hasil Belajar Peserta Didik: Systematic Literature Review. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran, 4(3), 56–64. https://ejournal.stai-tbh.ac.id/index.php/asatiza

Barus, M. (2022). Literasi Sains Dan Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Pendistra, 5(1), 17–23.

Cahyani, I. (2023). Tinjauan Pustaka Sistematis: Program Kantin Kejujuran untuk Meningkatkan Karakter Jujur di Sekolah Dasar. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD), 11(1), 84–94. https://doi.org/10.22219/jp2sd.v11i1.25442

Efendi, N., & Barkara, R. S. (2021). Studi literatur literasi sains di sekolah dasar. Jurnal Dharma PGSD, 1(2), 57–64. http://ejournal.undhari.ac.id/index.php/judha/article/view/193%0Ahttps://ejournal.undhari.ac.id/index.php/judha/article/download/193/161

Farid, I. (2022). Strategi Pembelajaran Diferensiasi Dalam Memenuhi Kebutuhan Belajar Peserta Didik di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(1), 1707–1715.

Handayani, T. (2021). Pengembangan Media Komik Digital Berbasis STEM untuk Meningkatkan Literasi Sains Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar, 5(3), 737–756. https://doi.org/10.26811/didaktika.v5i3.343

Hilman, I. (2023). Analisis Gaya Belajar Peserta Didik Melalui Assessment Diagnostik Non Kognitif Pada Pembelajaran Diferensiasi di Sekolah Dasar. Naturalistic: Jurnal Kajian Dan Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 8(1), 161–167. https://doi.org/10.35568/naturalistic.v8i1.3911

Irsan, I. (2021). Implementasi Literasi Sains dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 5631–5639. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1682

Kriswanto, M., & Fauzi, N. B. (2023). Inovasi Diferensiasi Produk dengan Metode Alih Wahana pada Materi Teks Laporan Hasil Observasi. Diglosia: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 6(1), 43–52. https://doi.org/10.30872/diglosia.v6i1.535

Manalu, A., Sitorus, P., & Harita, T. H. (2023). Efek Model PBL dengan Strategi Pembelajaran Diferensiasi terhadap Pemahaman Konsep dan Keterampilan Proses Sains Siswa SMA. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(1), 159–172. https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i1.4630

Naila, I., & Khasna, F. T. (2021). Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Kemampuan Literasi Sains Calon Guru Sekolah Dasar: Sebuah Studi Pendahuluan. Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 7(1), 42–47. https://doi.org/10.26740/jrpd.v7n1.p42-47

Ogundipe, D. (2024). AI and Product Management : A Theoretical Overview From Idea to Market. International Journal of Management & Entrepreneurship Research, 6(2), 950–969. http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/15003161%5Cnhttp://cid.oxfordjournals.org/lookup/doi/10.1093/cid/cir991%5Cnhttp://www.scielo.cl/pdf/udecada/v15n26/art06.pdf%5Cnhttp://www.scopus.com/inward/record.url?eid=2-s2.0-84861150233&partnerID=tZOtx3y1

Puspitasari, A. (2024). Implementasi Pembelajaran Berdiferensiasi Pada Sekolah Penggerak. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(2), 708–722.

Rachmadyanti, P. (2024). Pelatihan Pembelajaran Diferensiasi Untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar Siswa Sekolah Dasar Dalam Merdeka Belajar. Jurnal Pengabdian Masyarakat Ilmu Keguruan Dan Pendidikan (JPM-IKP), 7(1), 17–25.

Reffiane, F., Sudarmin, Wiyanto, & Saptono, S. (2021). Developing an Instrument to Assess Students’ Problem-Solving Ability on Hybrid Learning Model Using Ethno-STEM Approach through Quest Program. Pegem Egitim ve Ogretim Dergisi, 11(4), 1–8. https://doi.org/10.47750/pegegog.11.04.01

Sine, J. (2024). Pelatihan Kompetensi Literasi dan Numerasi Guru Sebagai Penguatan Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar. Bubungan Tinggi : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(1), 118–127.

Suwandi, F. P. E., Rahmanigrum, K. K., Mulyosari, E. T., Mulyantoro, P., Sari, Y. I., & Khosiyono, B. H. C. (2023). Strategi Pembelajaran Diferensiasi Konten Terhadap Minat Belajar Siswa dalam Penerapan Kurikulum Merdeka. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar, 1(1), 57–66.

Wahyuni. (2022). Literature Review: Pendekatan Berdiferensiasi Dalam Pembelajaran IPA. Jurnal Pendidikan Mipa, 12(2), 118–126. https://doi.org/10.37630/jpm.v12i2.562

Winarto, W., Sarwi, S., Cahyono, E., & Sumarni, W. (2022). Developing a Problem-Solving Essay Test Instrument ( PSETI ) in the Instruction of Basic Science Concepts in Ethnoscience Context. Journal of E-Learning and Knowledge Society, 19(1), 37–51.

Yani, D., Muhanal, S., & Mashfufah, A. (2023). Implementasi Assemen Diagnostic Untuk Menentukan Profil Gaya Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Diferensiasi Di Sekolah Dasar. Jurnal Inovasi Dan Teknologi Pendidikan JURINOTEP, 1(3), 241–360. https://doi.org/10.46306/jurinotep.v1i3

Yanti, M. (2024). Kompetensi Profesional Guru Penggerak Dalam Penerapan Pembelajaran Kurikulum Merdeka di Sekolah Dasar. Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(1), 1212–1221.

Yudha, V. (2024). Pemahaman Kurikulum Merdeka Belajar Melalui Pelatihan Mandiri Platform Merdeka Belajar. Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(1), 1512–1520.

Zuryanty, Hamimah, Yullys Helsa, & Ary Kiswanto Kenedi. (2022). Pelatihan Pengembangan Bahan Ajar Literasi Sains Berbasis Teknologi Untuk Guru Sekolah Dasar. Jurnal Cakrawala Ilmiah, 1(8), 2123–2130. https://doi.org/10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v1i8.2025

Downloads

Published

2024-05-31

How to Cite

Reffiane, F., Winarto, W., & Santiani, S. (2024). Analisis Pembelajaran Berdiferensiasi Proses Kemampuan Literasi Sainstek Mahasiswa Pada Kegiatan Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka. Sekolah Dasar: Kajian Teori Dan Praktik Pendidikan, 33(1), 40–48. Retrieved from https://journal-fip.um.ac.id/index.php/sd/article/view/793

Issue

Section

Articles