WORKSHOP PENYUSUNAN DAN PENULISAN LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAGI GURU TK
DOI:
https://doi.org/10.17977/um050v2i22019p97-102Keywords:
workshop, penelitian tindakan kelas, guru TKAbstract
Berdasarkan hasil wawancara dan hasil observasi terhadap guru TK di Kecamatan Srengat Kabupaten Blitar diperoleh data bahwa rentang waktu kenaikan pangkat pada guru membutuhkan waktu yang relatif lama. Hal tersebut disebabkan karena para guru mengalami kesulitan dalam membuat karya ilmiah. Workshop ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan profesionalisme guru dalam menyusun karya ilmiah khususnya dalam penyusunan laporan penelitian tindakan kelas (PTK). Metode yang dilakukan dalam melakukan kegiatan workshop ini antara lain melalui ceramah, bimbingan teknis selama penyusunan proposal, serta bimbingan teknis dalam penulisan laporan. Setelah kegiatan workshop para guru yang mengikuti kegiatan telah mampu untuk menentukan judul PTK, menyusun proposal PTK, serta menulis laporan PTK sesuai dengan kaidah penulisan ilmiah.
References
Fauziyah Nur, S. (2013). Meningkatkan Kemampuan Berhitung Awal melalui Permainan Kubus Bergambar pada Anak Kelompok B3 di TK Plus Tunas Bangsa Sooko Mojokerto. PAUD Teratai, 2(1).
Juwaryati, A. (2012). Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Minat Belajar Membaca Permulaan Pada Anak TK Kelompok B (PTK di TK Pertiwi Nanggulan II Cawas, Klaten, Tahun Ajaran 2011/2012). Tesis tidak diterbitkan. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Khomariyah, R. L. (2012). Penerapan Permainan Maze Berintangan Untuk Meningkatkan Kemampuan Fisik Motorik Anak Kelompok A Di TK ABA 6 Kota Malang. Skripsi tidak diterbitkan. Malang: Universitas Negeri Malang.
Mulyasa, E. (2010). Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Ningtyas, M. D. (2012). Upaya Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Melalui Kolase Berbahan Alam Pada Anak Kelompok B Di TK Muslimat NU Khadiyah Nganjuk. Skripsi tidak diterbitkan. Malang: Universitas Negeri Malang.
Wibawa, B. (2003). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Dirjen Dikdasmen.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Sandy Tegariyani Putri Santoso, Ahmad Samawi, Nur Anisa, Retno Tri Wulandari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 Generic License.